Memilih jasa backlink tak hanya berkutat pada masalah harga saja karena fitur yang ada didalamnya pun tak kalah penting. Pernah dengar backlink menggunakan media nasional? Nah, layanan ini cukup menarik minat pemilik website karena ditengarai mampu memberi dampak bagus buat website mereka. Lagipula, siapa sih yang tidak tahu Authority sebuah media nasional dimana pengunjungnya bisa mencapai jutaan dalam sehari?
Adapun jenis backlink yang satu ini tidak ada batasan tertentu bagi mereka yang mau menggunakannya. Artinya, bagi mereka yang masih tahap membangun website pun bisa menggunakan layanan ini. Apalagi bagi pemilik website yang sudah mendapatkan kunjungan cukup banyak per harinya. Hanya saja, model backlink seperti ini biasanya lebih mahal dibandingkan dengan backlink biasa terlebih jika permanen.
Kelebihan Backlink Media Nasional
Sebelum memutuskan untuk menggunakan jasa backlink media nasional, tidak ada salahnya untuk memahami apa sih kelebihannya. Sebenarnya sangat banyak dan salah satunya adalah website Anda memiliki kredibilitas di mata pengunjung. Bayangkan, jika satu layanan atau produk yang Anda miliki di ulas menggunakan Bahasa menarik serta ditulis oleh mereka yang berpengalaman di bidangnya. Dan ditayangkan di salah satu media nasional?
Maka, dampak terbesarnya adalah website Anda memiliki nilai lebih tidak hanya di mesin pencari namun para pengunjung. Dan ini mendatangkan keuntungan yang tidak sedikit seperti penjualan yang meningkat drastis hingga brand personal yang sudah dibentuk.
Cukup mudah kok menggunakan jasa backlink menggunakan media nasional ini. Meskipun masih terbilang baru namun layanan ini banyak ditawarkan oleh agen backlink yang sudah berpengalaman. Dijamin, proses pengerjaannya sesuai dengan aturan Google sehingga tidak memberi dampak buruk bagi perkembangan website. Satu lagi, layanan backlink berkualitas biasanya menggunakan metode White Hat yang dibuktikan dengan penjelasan singkat mengenai produk atau jasa yang Anda miliki.
Yang penting, jangan salah pilih apalagi jika Anda hanya terfokus kepada harga. Karena yang namanya murah tidak menjamin kualitas backlink yang diberikan sesuai dengan harapan.